Teknis Fotografi & Fungsinya (untuk para pemula kayak kami)

Teknis Fotografi & Fungsinya

Fotografi bukan segalanya tentang kamera. Dikatakan bahwa fotografi
adalah seni bermain dengan cahaya. Tanpa adanya cahaya, maka mustahil
fotografi itu ada. Menghasilkan sebuah gambar yang bagus, harus
memiliki visi yang kuat dalam hal ‘melihat’. Memperhatikan cahaya,
komposisi dan momen adalah hal-hal yang penting untuk diperhatikan
dalam membuat foto yang dapat dikategorikan ‘bagus’.

Continue reading Teknis Fotografi & Fungsinya (untuk para pemula kayak kami)

Hyperfocal distance dan pemanfaatannya dalam Landscape Photograph

Topik dan penjelasan tentang Hyperfocal Distance (Jarak hiperfokal) ini dibuat sebagai penunjang dari topik 14 Tips untuk memperbaiki/improve foto Landscape anda , terutama tentang point 4. Carilah Foreground (FG), dimana di topik tersebut hanya disinggung sedikit tanpa penjelasan dan juga adanya pertanyaan ttg hal ini dan dari respons di topik tersebut.

Definisi Hyperfocal Distance

Penjabaran pertama yang mudah dari hyperfocal distance atau Jarak Hiperfokal adalah: jarak dari lensa ke suatu titik focus dimana dari titik focus tersebut ke infinity (tak terhingga) adalah tajam. Ditambah dgn bonus: setengah dari jarak dari titik tersebut kearah lensa juga ikut tajam (acceptable sharpness).

Continue reading Hyperfocal distance dan pemanfaatannya dalam Landscape Photograph